Asmaul Husna atau nama-nama Allah yang harus kita kenal dan hafal sekurang-kurangnya ada 99. Dengan mengenal dan menghafal Asmaul Husna, akan bertambah keyakinan dan kecintaan kita kepada Allah SWT. Allah Ar Rahman, pemberi rezeki kepada hamba-hamba-Nya; Allah Al Malik, yang menguasai semua makhluk-Nya; Allah As-Salam, pemberi keselamatan; dan nama-nama lainnya yang juga harus dikenal dan dihaf…
Melaksanakan ibadah Haji itu wajib bagi orang dewasa dan sudah mampu, namun adik-adik bisa belajar melaksanakan rangkaian ibadah Haji sejak kecil melalui belajar Manasik Haji. Berhaji itu menyenangkan, kita melakukan wukuf, bermalam di padang arafah; thawaf, mengelilingi ka'bah; melakukan sa'i, berlari-lari dari bukit Shafa ke bukit Marwa, dan kegiatan-kegiatan lainnya dalam menyempurnakan ibad…
Bagaimana jika kita mendapatkan amanah dari orang lain? Maka perhatikanlah apa yang disampaikannya dan lakukanlah sesuai apa yang diminta. Oleh karena itu, ketika mendapatkan amanah, apapun bentuk amanahnya maka penuhilah sesuai apa yang disampaikan oleh yang memberikan amanah. Allah Maha Mengetahui terhadap apa saja yang kita lakukan. Walaupun kita bersembunyi di tempat yang gelap, …
Bagaiman rasanya jika ke sekolah Lupa membawa bekal makan dan juga uang jajan? Pasti sedih, karena pada siang hari perut akan terasa lapar dan untuk jajan tidak punya uang. Namun tidak demikian bagi Bimo. Teman- teman Bimo sangat baik. Saat Bimo lupa mebawa bekal makan, teman-teman Bimo berbagi untuk Bimo. bisa berbagi itu sangat menyenangkan, ketika ada teman yang perlu dibantu seger…
Pasti adik-adik sudah pandai mengaji! Mengaji itu menyenangkan, juga menjadikan adik-adik lebih disayang oleh Allah SWT dan orangtua. Jangan lupa ajak teman-teman ya. Mengaji itu harus setiap hari, agar bertambah kepandaiannya, lebih cepat dan benar dalam membaca Al-Qur'an. Mulai dari membaca Iqro untuk mengenal huruf, membaca Juz 'Amma dan kemudian bisa membaca Al-Qur'an. Ayo Belajar Isl…
Ayo laksanakan shalat fardhu tepat waktu! Shalat fardhu itu ada 5 (lima) waktu, Subuh, Zuhur, Ashar, Magrib dan Isya. Kita wajib melaksanakannya setiap hari, agar Allah Swt. lebih sayang kepada adik-adik. Jika adik-adik belum sempurna dalam melakukan gerakan shalat, maka terus baca dan pelajari di dalam buku ini, semoga adik-adik shalatnya lebih sempurna. Ayo Belajar Islam Sejak Usia Dini, agar…
Nabi Muhammad Saw. adalah tokoh besar yang menjadi idola bagi anak-anak sholeh. Banyak sekali teladan yang patut dicontoh dari kehidupannya. Rasulullah Saw. sangat dikenal dengan kesabarannya, baik dalam menghadapi ujian dari Allah maupun perlakuan dari kaum lain yang memusuhinya; kepeduliannya;, baik kepada anak yatim maupun kaum yang lemah; sangat amanah terhadap janjinya, dan masih banyak la…
Satya gemar meminum yoghurt. Namun, Gilang sering kali meledek. Menurutnya, yoghurt tidak enak dan tak memiliki manfaat. Suatu hari, ada kejadian yang membuat Gilang menyadari manfaat besar yoghurt. Apakah itu?
Deni lebih suka cokelat daripada keju. Setiap ada makanan dengan olahan keju, Deni selalu menghindar. Namun, Deni heran, mengapa gigi kakaknya yang penyuka keju tampak lebih sehat? Apakah itu karena kakaknya rajin makan keju?
Akhir-akhir ini, Bagas kurang bersemangat di kelas. Rupanya, itu karena ia tidak sempat sarapan. Yandi lalu menyarankan agar Bagas sarapan dengan sereal. Apa saja kelebihan sereal sehingga Bagas dapat semangat lagi di kelas?