Buaya paling suka berada di air. Disanalah buaya bisa bebas bergerak. Selain sebagai hewan pemakan daging, buaya juga dikenal sebagai reptil yang paling ditakuti. Wah, seram ya? Lihat saja rahanynga yang sangat kuat itu. " Krauck!" dengan sekali gigit seekor bebek bisa langsung ditelannya.
Akulah hewan berbulu dari dataran Tiongkok. Kalian kenal aku? Ya, akulah si Panda. Cobalah kalian tebak, apa warna buluku? Oh, ya ... aku lucu sekali bukan? Sayangnya, kalian tak boleh dekat-dekat aku. Aku takut, kalian tergores cakarku yang tajam ini.
Banyak hal-hal yang sangat menarik dari makhluk hidup. Ada hewan dan tumbuhan-tumbuhan dengan berbagai bentuknya, dengan berbagai fungsinya dan keunikannya. Semua merupakan ciptaan dari sang pencipta yang Mahaskuasa. Baca juga keajaiban alam semesta lainnya, keajaiban bumi, matahari, ruang angkasa, lautan, tubuh, hewan, tumbuhan, air, api, udara, suara & bunyi, energi, cahaya dan benada. Belaja…
"Dalam Al-Qur’an banyak kisah ajaib dan menakjubkan. Kisah tentang bumi dan angkasa. Tentang surga dan neraka. Ada juga doa-doa yang dicontohkan para nabi. Al-Qur’an adalah peringatan bagi kita. Al-Qur’an kesayanganku"
Modo tak mau menari rangkuk Alu. Apakah betul karena ia sakit gigi? Untung Modo punya teman-teman yang baik. Mereka tak membiarkan Modo sedih. Anak Jujur pasti disenangi teman.
Para nabi dan orang-orang saleh pernah berdoa dan difirmankan Allah dalam Al-Qur'an. Doa-doa tersebut terangkum dalam buku ini. Selain itu, doa yang kami pilih adalah doa yang pendek, sederhana dan sesuai dengan kehidupan anak sehari-hari. Dengan begitu, anak mudah menghafal dan menerapkannya.
Di bawah kekuasaan raja yang adil, Andre Singa semua hewan di Hutan Kayu Hijau hidup damai. Suatu hari, Darel Rusa harus pergi ke hutan lain yang disebut Hutan Daun Indah. Ia pergi untuk mencari tanaman langka yang bisa mengobati ibunya yang sakit. Fredi Rubah juga pergi ke sana, tapi hanya untuk menyombongkan diri di hadapan teman-temannya.
Buku ini merupakan panduan orangtua untuk membantu kepada anak menyusun barang sesuai jenis dan ukurannya. Cerita yang ringan dengan gaya berirama akan mengembangkan kemampuan berbahasa si kecil. Anak pun jadi mudah mempelajari kosakata baru. Dengan ilustrasi imut dan penuh warna, diharapkan membuat anak semakin gemar membaca buku
Peringatan Hari Kemerdekaan RI sudah di depan mata. Seorang anak laki-laki ingin mengikuti lomba makan kerupuk. Dia berlatih tak henti-henti, memakan kerupuk secepat mungkin. Krauk! Krauk! Bisakah dia mengalahkan teman-temannya? Apakah dia berhasil mendapatkan hadiah? Kami suka sekali Krauk! Krauk! karena ceritanya bukan hanya mengajak kami mengintip keriaan lomba 17-an dan warna-warni pe…